Karya Siswa Duta Persada Berlatih Untuk LSK


      Karyasiswa duta persada yang sedang mengikuti kursus pelatihan perhotelan & kapal pesiar melaksanakan pelatihan untuk mempersiapkan diri dalam rangka Lembaga Sertifikasi Kompetensi (LSK). Dalam hal ini dibagi atas 3 departemen yaitu, Housekeeping, Waiters ( F&B Service), dan Cook (Product).


     Tujuan diselenggarakannya LSK ini adalah untuk memfasilitasi ujian bagi intstruktur pelatihan dan peserta kursus, dari suatu lembaga pendidikan yang bersifat non formal. Dalam hal ini khusus untuk yang mengambil Housekeeping departement ada 2 yang akan di uji, yaitu ujian teori dan ujian praktek. Untuk ujian praktek sendiri, peserta harus make up bad atau making Bad dan harus bisa mengatur waktu yang telah ditentukan oleh tim juri. 
     LSK sendiri adalah organisasi tingkat nasional yang berada di Republik Indonesia yang memiliki badan hukum yang telah disahkan oleh notaris.
     Tempat diadakannya LSK ini di gedung Duta Persada pada tanggal 19 Juni 2019. Yang bertempat di jl. Ibu Ruswo, Prawirodirjan, Kota Yogyakarta yang memiliki sarana dan prasarana lengkap. Dalam hal ini  peserta yang mengikuti dari dalam lembaga Duper sendiri mupun dari luar. 
      Dalam waktu dekat ini peserta LSK rajin berlatih baik didampingi oleh instruktur maupun secara mandiri dengan harapan bisa lulus dalam ujian tersebut dan memperoleh sertifikat LSK supaya dapat bermanfaat kedepannya. 
     

Comments

Siswa praktek kerja industri mengharumkan SMKN 1 Kawunganten

SISWA PRAKTEK KERJA INDUSTRI MENGHARUMKAN NAMA BAIK SMKN 1 KAWUNGANTEN

Pertanyaan Dan Jawaban Untuk Interview Kerja Di Kapal Pesiar Atau Hotel Internasional